Penerbit: Lembaga Penelitian dan Pengabdian Universitas Lampung
Menampilkan semua artikel dari penerbit ini.
Ditemukan 353 artikel.
IDENTIFIKASI AKUIFER AIR TANAH UNTUK MEMBANTU PERENCANAAN, PEMANFAATAN DAN UPAYA KONSERVASI DI KOMPLEK PENDIDIKAN YAYASAN NURUL HUDA DESA PEMANGGILAN NATAR LAMPUNG SELATAN
Oleh: Mulyasari, Rahmi, Darmawan, I Gede Boy, Suharno, Suharno
Kondisi perkembangan pertumbuhan penduduk dan pembanguan di daerah sekitar Kota Bandar Lampung sangat pesat dan mulai padat, seperti yang terjadi di Kecamatan Natar Lampung Selatan, khususnya di Desa Pemanggilan. Kondisi ini menyebabkan terjadinya peningkatan kebutuhan sumber daya air bersih yang se...
Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 5 No. 3 (2021); 221-225
INTRODUKSI TEKNIK BUDIKDAMBER DAN PENGOLAHAN IKAN ZERO WASTE DI DESA PULAU SEMAMBU INDRALAYA: Tehnik Budikdamber dan Pengolahan Zero Waste
Oleh: Rinto, Rinto, Syaifudin, Mochamad, Taqwa, Ferdinand Hukama
Adanya kasus pandemi COVID-19 menyebabkan berkurangnya pendapatan masyarakat Desa Pulao Semambu. Hal ini disebabkan oleh dua faktor yaitu pertama terhentinya berbagai agenda wisata yang dilakukan di Desa Pulau Semambu yang berimbas pada tidak adanya wisatawan yang membeli hasil panen, serta kedua, m...
Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 5 No. 3 (2021); 154-159
Halaman Judul dan Sampul Vol 5 No 1 Maret 2021
Oleh: Yudamson, Afri
...
Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 5 No. 1 (2021)
Halaman Judul dan Sampul Vol 4 No 3 Nopember 2020
Oleh: Yudamson, Afri
...
Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 4 No. 3 (2020)
PELATIHAN PEMROGRAMAN WEB SEBAGAI KEAHLIAN PROFESSIONAL DAN MANDIRI BAGI SANTRI
Oleh: Mahendra Pratama, Hery Dian Septama, Muhamad Komarudin, Titin Yulianti,, Yudamson, Afri
Pondok pesantren telah menjadi bagian tidak terpisahkan dalam masyarakat untuk mendidik generasi penerus bangsa tidak hanya dalam bidang iman dan taqwa (imtaq) tapi juga dalam bidang ilmupengetahuan dan teknologi (iptek). Sejalan dengan perkembangan zaman, santri juga dituntut menguasai iptek dengan...
Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 5 No. 1 (2021); 67-72
SOSIALISASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU UNILA DALAM KONDISI PANDEMI COVID-19
Oleh: Hery Dian Septama, Helmy Fitriawan, Muhamad Irsyad,
Banyaknya jalur dan kriteria masuk perguruan tinggi, termasuk beragamnya jenis program studi membuat siswa merasa bingung pada saat menentukan pilihan ketika melanjutkan ke pendidikan tinggi. Kondisipandemi covid-19 yang telah berlangsung sejak awal tahun 2020 juga turut mempengaruhi proses sosialis...
Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 5 No. 1 (2021); 73-78
ALAT FERMENTASI BAWANG PUTIH HITAM (BLACK GARLIC) UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS DAN PRODUKSI BAGI INDUSTRI RUMAH TANGGA DI BANDAR LAMPUNG
Oleh: Purwiyanti, Sri, Yuniati, Yetti, martin, Yul
Salah satu permasalahan yang ditemui pada industri rumah tangga produsen black garlic di Nunyai, Rajabasa adalah belum adanya peralatan produksi yang memadai, sehingga black garlic yang dihasilkan sedikit dengan kualitas yang kurang baik. Selama ini proses produksi dilakukan menggunakan rice cooker ...
Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 5 No. 2 (2021); 101-105
PENINGKATAN PROFESIONALISME GURU-GURUBIOLOGI SMA DI KABUPATEN TULANG BAWANG BARAT MELALUI PELATIHAN PEMBUATAN MEDIA VIDEO TUTORIAL DANIMPLEMENTASINYA DALAM REMEDIAL TEACHING
Oleh: Priadi, Median Agus, Yolida, Berti, Marpaung, Rini Rita T.
Abstrak Guru sebagai tenaga pengajar dan pendidik dituntut untuk mampu merencanakan, melaksanakan, melakukan evaluasi, dan harus terampil dalam membuat dan memanfaatkan media pembelajaran. Salah satu kegiatan pembelajaran adalah Remedial teaching. Remedial teaching merupakan kegiatan pembelaja...
Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 5 No. 3 (2021); 160-164
PENINGKATAN PENGELOLAAN MANAJEMEN KELOMPOK SIMPAN PINJAM DESA GAMBIRAN KECAMATAN PAMOTAN KABUPATEN REMBANG
Oleh: alliyah, siti -
Salah satu desa di Kabupaten Rembang yang masuk kategori merah/ desa dengan kategori miskin, salah satu diantaranya Desa Gambiran Kecamatan Pamotan. Rendahnya tingkat pendidikan menyebabkan kualitas sumber daya manusia relatif rendah. Program pengembangan Desa Gambiran untuk peningkatan PAD diupayak...
Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 5 No. 3 (2021); 165-169
PELATIHAN PEMBUATAN POMPA TANPA MOTOR (HYDRAULIC RAM PUMP) UNTUK IRIGASI PERTANIAN MASYARAKAT PEKON TIGA JAYA KECAMATAN SEKINCAU LAMPUNG BARAT
Oleh: sinaga, jorfri boike, Susila, M. Dyan
Pada makalah ini diberikan kegiatan pelatihan pembuatan pompa tanpa motor (hydraulic ram pump) kepada masyarakat petani Pekon Tiga Jaya, Kecamatan Sekincau. Materi pelatihan yang diberikan secara teori dan praktek yaitu tentang prinsip kerja pompa tanpa motor, pemilihan bahan dan pembuatan pompa tan...
Sumber: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan; Vol. 5 No. 3 (2021); 170—175