Telusuri Artikel Berdasarkan Abjad - Portal Jurnal

Menampilkan 938 artikel yang diawali dengan huruf "I"


Implementasi Fuzzy Logic dengan sistem Visual Camera pada Robot Jetbot sebagai Line Follower

Oleh: Yudha Febrian

Aplikasi yang mengandalkan input visual untuk robot Jetbot yang mengikuti garis. Kamera berfungsi sebagai sensor utama, dan metode pemisahan gambar yang disesuaikan digunakan untuk memproses buffer gambar. Metode ini mengekstrak data yang diperlukan untuk pengontrol robot agar berfungsi dengan baik ...

Penerbit: Department of Electrical Engineering, Faculty of Engineering, Universitas Lampung

Implementasi Fuzzy Tahani Dalam Model Sistem Rekomendasi Pemilihan Produk Proyektor Android

Oleh: Eka Putra, Yudi, F.X. Arinto Setyawan, Tiya Muthia

...

Penerbit: Department of Electrical Engineering, Faculty of Engineering, Universitas Lampung

Implementasi Game Wordwall Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Bahasa Inggris di Kelas X SMK Muhammadiyah 1 Kota Sukabumi

Oleh: Sentani, Arlita Dwi, Yudianto, Arif, Rahmat, Dadan

Penelitian ini bertujuan untuk memanfaatkan media pembelajaran dalam kegiatan belajar mengajar di kelas. Pemanfaatan teknologi dalam dunia pendidikan bukanlah hal yang luar biasa lagi, Revolusi Industri 4.0 ini mencakup beberapa aspek perubahan dan salah satunya yaitu pada pendidikan. Penggunaan med...

Penerbit: Universitas Lampung

IMPLEMENTASI GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEPALA MADRASAH DALAM PEMBENTUKAN GURU BERKARAKTER

Oleh: Marga Sari, Fariza, Rahman, Bujang, Sowiyah, Sowiyah

This study aims to describe and analyzed remedy implementation of transformational leadership style head MTsN Kotaagung, teacher character formation, which made efforts Kotaagung MTsN head teacher in the formation of character, obstacles in the formation of character in MTsN Kotaagung teacher. This ...

Penerbit: Program Studi Magister Manajemen Pendidikan

IMPLEMENTASI GO PADA SISTEM PEMESANAN PRODUK ONLINE (STUDI KASUS: TOKO VIBE APPAREL)

Oleh: Alhafidz William Adzanta, Adhi Rizal, E. Haodudin Nurkifli

Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengimplementasikan sistem pemesanan produk jersey secara online di Toko VIBE Apparel menggunakan bahasa pemrograman Go dan framework Echo. Permasalahan utama adalah belum adanya sistem digital yang dapat meminimalkan kesalahan input data dan mendukung pr...

Penerbit: Universitas Lampung

IMPLEMENTASI GOLANG CLEAN ARCHITECTURE PADA PERANCANGAN BACKEND POINT OF SALES WEBSITE

Oleh: Annisa, Resty, Ananda, Rachmat Agung, Sulistiono, Wahyu Eko

Penelitian ini bertujuan untuk mengimplementasikan konsep Clean Architecture menggunakan Bahasa Pemrograman Golang dalam perancangan backend untuk situs web Point of Sales (POS). Implementasi ini berhasil dilakukan dengan membagi beberapa layer utama yaitu repository, usecase, dan handler fitur. Pen...

Penerbit: Universitas Lampung

Implementasi Green Chemistry Menggunakan Teknologi Pirolisis Untuk Pengolahan Limbah Plastik Di Kelurahan Way Urang Kalianda

Oleh: Sembiring, Zipora, Nurhasanah, Nurhasanah, Rinawati, Rinawati

Kelurahan Way Urang merupakan salah satu destinasi wisata pantai yang berpotensi menyumbang limbah plastik berlimpah. Salah satu metode pengolahan limbah plastik yang menerapkan prinsip Green Chemistry serta sederhana adalah metode pirolisis. Metode pirolisis dapat mengubah limbah atau sampah plasti...

Penerbit: Faculty of Mathematics and Natural Sciences - Universitas Lampung

IMPLEMENTASI HAK EKONOMI SOSIAL DAN BUDAYA MASYARAKAT ADAT DALAM HUKUM HAM INTERNASIONAL DI INDONESIA

Oleh: Ikbal, Ikbal

Komitmen untuk menghormati dan melindungi hak-hak masyarakat adat (indigenous peoples) tidak dapat dilihat dari sudut pandang regional atau nasional semata. Permasalahan masyarakat adat saat ini telah menjadi perhatian global sebagaimana terwujud dalam berbagai bentuk instrumen internasional baik be...

Penerbit: Universitas Lampung

Implementasi Internet of Things (IOT) pada Kumbung Jamur Merah Untuk Pemantauan Suhu dan Kelembaban Menggunakan Web Server

Oleh: Ardiantoro, Nur Faqih, Dalimunthe, Ernando Rizki, Putri, Novia Utami

The process of cultivating straw mushrooms in mushroom houses requires strict monitoring of environmental temperature and humidity. In order to make it easier for farmers to monitor temperature and humidity conditions in mushroom barns, the use of Internet of Things (IoT) technology has been propose...

Penerbit: Department of Electrical Engineering, Faculty of Engineering, Universitas Lampung

IMPLEMENTASI INTERNET OF THINGS DALAM MONITORING TEMPERATUR DAN KELEMBABAN RUANG TRANSFORMATOR 20KV

Oleh: purnomo, Hadi, Yusron, Amri, Perdana, Ilham

Pentingnya menjaga kondisi ruang transformator distribusi, terutama suhu dan kelembaban, sangat krusial karena ruangan ini menjadi titik sentral dari semua sistem listrik dalam gedung apartemen. Gangguan pada sistem distribusi listrik dapat menyebabkan gangguan serius seperti matinya peralatan listr...

Penerbit: Universitas Lampung

IMPLEMENTASI IOT DAN GAUSSIAN NAÏVE BAYES UNTUK SISTEM MONITORING KANDANG AYAM BROILER

Oleh: Randily, Dhea Ramadhanti Putri, Rismawan, Tedy, Sari, kartika

Abstrak. Ayam Broiler merupakan unggas penghasil daging yang sensitif terhadap suhu, kelembapan, dan amonia. Apabila suhu dan kelembapan kandang tidak berada dalam kondisi ideal, maka ayam akan melakukan panting dan memperlambat metabolisme dengan cara menjauhi tempat pakan. Panting adalah kondi...

Penerbit: Universitas Lampung

Implementasi Jaringan VPN Site-to-Site dan Protocol OSPF Menggunakan Cisco di Sekolah Bina Bangsa

Oleh: Prayitno, Hadi, Sobari, Irwan Agus

The development of technology is currently very rapid. The need for information is critical, especially in work, this need continues to grow along with users who want fast, safe, and efficient information. Sekolah Bina Bangsa is not directly connected to the network so it is very vulnerable to data ...

Penerbit: Universitas Lampung

IMPLEMENTASI K-MEANS CLUSTERING DALAM SEGMENTASI PELANGGAN BERDASARKAN USIA, PENDAPATAN, DAN MODEL RFM (STUDI KASUS: LANTIKYA STORE JOMBANG)

Oleh: kristanti, beni tiyas, Junaidi, Achmad, Mandyartha, Eka Prakarsa

Lantikya Store Jombang merupakan salah satu toko retail di Kabupaten Jombang yang belum menerapkan strategi pemasaran yang memberikan pelayanan yang berbeda berdasarkan karakteristik dan tipe pelanggan. Segmentasi pelanggan adalah proses membagi pelanggan kedalam kelompok berdasarkan karakteristik a...

Penerbit: Universitas Lampung

IMPLEMENTASI K-MEANS DALAM PENGELOMPOKAN PENYEBARAN PENYAKIT DBD DI JAWA BARAT

Oleh: Rosiana, Puput Silva, Mohsa, Alpin Apriliansyah, Umaidah, Yuyun

Penyakit menular ini disebut penyakit demam berdarah atau DBD adalah penyakit infeksi virus aedes aegyppti yang akut yang disebabkan oleh virus dengue yang di tularkan melalui gigitan pada nyamuk. Berdasarkan tahun 2020, terjadi 24 ribu kasus infeksi DBD di Provinsi Jawa Barat. Maka dari itu, pada p...

Penerbit: Universitas Lampung

IMPLEMENTASI KEBIJAKAN BANTUAN SISWA MISKIN (BSM) DALAM MEMBERIKAN LAYANAN PENDIDIKAN

Oleh: Syafriarti, Syafriarti, Suntoro, Irawan, Djasmi, Sulton

The purpose of the study are: (1) Determine and analyze the access to educational services for poor students in junior Islam Ibnurusyd Kotabumi North Lampung. (2) Determine strategies to prevent school drop-out rates for poor students. (3) Knowing how to meet the needs of poor students in learning. ...

Penerbit: Program Studi Magister Manajemen Pendidikan